Aspek Ergonomi Dalam Interaksi Manusia Komputer

Table of Contents
Apa itu Ergonomi? 
  • Suatu bidang studi yang mencari atau  menangani desain peralatan dan tugas-tugas  yang cocok dengan kapabilitas manusia dan limitnya
  • Faktor kenyamanan kerja
  • Ergonomi harus bisa memahami seluruh keadaan manusia, baik dari segi anatomi, fisiologi, psikologi, engineering, manajemen, dan desain/perancangan untuk membuat desain tugas yang berguna.
Keuntungan Penerapan Ergonomi
  • Lebih baik dalam mengerjakan tugasnya
  • Lebih sehat
  • Meningkatkan kepuasan kerja
  • Lebih produktif
 Aspek Ergonomi dari Stasiun Kerja

 Stasiun kerja: sistem komputer termasuk mebeler yang digunakan, mis: kursi, meja
 Permasalahan yang muncul jika seorang operator komputer terlalu lama bekerja di depan komputer:
–    Serangan miopi yang semakin besar
–    Keluhan mata, mis: iritasi, ketegangan  mata
–    Ketegangan punggung, otot siku,  dan otot pundak


Prinsip-Prinsip Ergonomi
  1. Prinsip fisikal
  2. Prinsip kognitif
Hal-Hal Yang Perlu Diperhatikan Untuk Menciptakan Ergonomi 
  1. Pencahayaan
  2. Sumber Cahaya
  3. Suhu dan Kualitas Udara
  4. Gangguan Suara
Bagi teman-teman yang ingin mendapatkan materi Aspek Argonomi Dalam IMK, Silakan ambil dalam bentuk powerpoint disini saja

Post a Comment